Satelit yang menayangkan Piala Dunia Qatar 2022

Piala Dunia tahun 2022 yang diselenggarakan di Qatar disambut meriah khususnya bagi pecinta Sepak Bola. Berbagai cara pun dilakukan demi untuk menyaksikan even yang diselenggarakan empat tahun sekali ini. Tak terkecuali pengguna Parabola, mereka mulai membeli Digital Receiver rekomendasi yakni Nex Parabola, Mola Nex Parabola dan Matrix Garuda, untuk harganya sendiri sendiri dibandrol Rp. 799.000, paket ini hanya satu kali beli dan sampai final. 

Satelit yang menayangkan Piala Dunia Qatar 2022

Lalu, bagaimana dengan pengguna Parabola yang tergolong tidak mampu untuk membeli Digital Rekomendasi beserta paketnya yang kalau dijumlahkan berkisar antara Rp. 1.100.000 ? Karna tidak semua orang mampu untuk membelinya dan tidak semua daerah tercover oleh Siaran TV Digital, maka admin berbagi tentang cara menonton Piala Dunia Qatar 2022 via Satelit luar. 

Dilansir dari Fanspage Forum Satelit, berikut ini adalah daftar siaran yang menayangkan Piala Dunia 2022 Qatar, yang aktif di satelit dan dapat dilock di wilayah Indonesia..

Wilayah ASIA TENGGARA

1. Malaysia

– RTM TV2 HD, RTM TV Okey HD, RTM Sukan HD

Satelit = ABS 2 (75’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 27 pertandingan secara langsung (yang terdiri atas 17 pertandingan fase grup, 4 partai perdelapanfinal, 3 partai perempatfinal, 2 partai semifinal, dan partai final), 14 pertandingan secara tunda

2. Vietnam

– VTV 2 HD/SD, VTV 3 HD/SD, VTV 5 HD/SD

Satelit = Vinasat 1 – KU (132’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

3. Myanmar

– Skynet Sports 1, Skynet Sports 6, Skynet Sports HD

Satelit = Apstar 7 – KU (76,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

– Channel 9 Myanmar atau YTV

Satelit = Thaicom 6 (78,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = belum diketahui, kemungkinan beberapa pertandingan secara langsung

4. Laos

– Laosat (namun belum diketahui spesifik siaran apa yg akan digunakan oleh Laosat untuk menayangkan nanti)

5. Filipina

– TAP World Cup TV HD, TAP World Cup TV 2 HD

Satelit = SES 7 – KU (108’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

6. Kamboja

– CTN HD, CNC, MyTV HD

Satelit = Apstar 6C (134’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

7. Thailand

– ? (meski sudah pasti punya hak siar, namun sampai saat ini belum ada siaran yang resmi ditunjuk oleh pemerintah Thailand)

Satelit = Thaicom 6 (78,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

 Wilayah ASIA TIMUR 

1. China

– CCTV 5 HD/SD, CCTV 5+ HD

Satelit = Chinasat 6B (115,5’BT) dan Chinasat 6D (125’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung (56 pertandingan di CCTV 5, 8 pertandingan di CCTV 5+)

2. Taiwan

– CTS dan PTS

Satelit = ST 2 – KU (88’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = belum diketahui, kemungkinan beberapa pertandingan secara langsung

3. Korea Utara

– KCTV

Satelit = Chinasat 12 (87,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = belum diketahui, kemungkinan beberapa pertandingan dan akan ditayangkan hanya secara tunda/delay

Wilayah ASIA SELATAN

1. India

– Sports 18 HD/SD

Satelit = ST 2 – KU (88’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

– DD Sports

Satelit = GSat 18 (74’BT), GSat 15 – KU (93,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 8 pertandingan secara langsung (partai pembuka, 4 partai perempatfinal, 2 partai semifinal dan partai final)

2. Bangladesh

– Gazi TV HD dan T Sports HD

Satelit = Bangabandhu 1 (119’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

– BTV National HD

Satelit = Bangabandhu 1 – C dan KU (119’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = belum diketahui, kemungkinan sebagian besar pertandingan secara langsung

3. Nepal

– Himalaya Premium HD

Satelit = Laosat 1 (128,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 56 pertandingan secara langsung

Catatan: Ada juga Himalaya TV HD pada satelit yang sama, namun siaran ini tidak menayangkan

4. Maladewa

– YES HD, TVM HD, Raajje TV

Satelit = Apstar 7 (76,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

5. Pakistan

– A Sports HD

Satelit = Paksat 1R (38’BT), Asiasat 7 (105,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 56 pertandingan secara langsung

6. Afghanistan

– Ariana TV

Satelit = Laosat 1 (128,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 56 pertandingan secara langsung

7. Iran

– Persiana Sport HD/SD dan Zero TV HD

Satelit = Monacosat – KU (52’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 56 pertandingan secara langsung

8. Sri Lanka

– Channel One, Rupavahini TV, dan Channel Eye

Satelit = Azerspace 2 – KU (45’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

LAINNYA

1. Australia

– SBS HD/SD dan SBS Viceland HD

Satelit = Optus D1 (160’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung (56 pertandingan di SBS HD/SD, 8 pertandingan di SBS Viceland HD)

2. Rusia

– Match TV, Match Premier, Match Strana, Match Football 1

Satelit = Express 80 – KU (80’BT), Yamal 601 (49’BT – khusus Match TV)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = 64 pertandingan secara langsung

3. Serbia

– RTS 1

Satelit = Intelsat 19 – KU (166’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = (prediksi) 56 pertandingan secara langsung

4. Turki

– TRT 1

Satelit = Intelsat 19 – KU (166’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = (prediksi) 56 pertandingan secara langsung

5. Ethiopia

– ETV Entertainment

Satelit = Belintersat 1 (51,5’BT)

Jumlah pertandingan yang ditayangkan = belum diketahui, kemungkinan beberapa pertandingan secara langsung.

Demikian artikel mengenai Satelit yang menayangkan Piala Dunia Qatar 2022, Semoga bermanfaat.